Anda disini » Home » , , » Menampilkan Avatar MyBlogLog Pada Kolom Komentar Blogspot

Menampilkan Avatar MyBlogLog Pada Kolom Komentar Blogspot


Pada artikel sebelumnya saya sempat menyinggung tentang niat saya membuat sebuah postingan tentang avatar pada kolom komentar  blog, dan inilah dia : "Menampilkan Avatar MyBlogLog Pada Kolom Komentar Blogspot". Sebenarnya dah banyak yang tau tentang ini dan sudah agak basi juga, tapi ya sudahlah. Wong ya blog saya sendiri jadi ya suka-suka saya mau nulis apa. Hahaha.
Pada blogger atau blogspot sebenarnya sudah ada layanan untuk menampilkan avatar di kolom komentar itu sendiri, saya sempat menggunakannya, tapi sewaktu melihat blog lain kok ada yang lain ya dengan avatar mereka? Okelah sebelum saya cerita lagi mendingan saya jelaskan dulu cara kerjanya seperti apa. Ntar kalo anda merasa sudah tau atau kurang cocok silahkan lihat pada cara yang kedua.
CARA PERTAMA

1. Dah login di blogger anda khan ?? >> terus klik Pengaturan

2. Pada Pengaturan >> klik pada Komentar


3. Pada "Tampilkan gambar profil dalam komentar?" >> pilih Ya


4. Simpan Setelan

Tiap kali avatar anda diklik maka akan di bawa ke halaman Profil Pengguna Blogger anda, itupun jika anda mengaktifkannya dengan cara :

>>Pada Dasbor >> klik Edit Profil >> Kemudian Beri Centang pada Bagi-pakai profil saya.

Cara di atas merupakan cara pertama yang saya gunakan untuk blog ini, namun saya memutuskan untuk tidak menggunakannya lagi karena pengen tiru-tiru blog-blog yang lain,  Hehehe, konon katanya ini juga bisa mempengaruhi pagerank lho, hmm tapi saya masih belum terlalu mendalaminya. Kembali ke pokok permasalahan, setelah kesasar kesana-kemari akhirnya nemu juga di blognya Oom yang katanya dapet cara ini dari Amanda. Perbedaan cara yang kedua ini dengan cara yang pertama di atas adalah : Ketika avatar kita diklik maka kita tidak akan di arahkan ke Profil Pengguna Blogger melainkan ke MyBlogLog. Nah lho, kalo anda berminat menggunakan cara ini ya kudu punya akun dulu di sana, cukup Sign In menggunakan akun Yahoo! anda saja. Oke, berikut caranya :

CARA KEDUA

[UPDATE : KARENA MYBLOGLOG SUDAH DITUTUP OLEH PIHAK YAHOO MAKA PANDUAN/CARA KEDUA DI BAWAH INI SUDAH TIDAK RELEVAN LAGI]

1. Sudah punya akun di MyBlogLog khan? Silahkan Login dulu di sana.

2. Kembali ke blogger anda, >> Buka pada Rancangan >> Edit HTML

3. Cari atau [Ctrl +F] tag ini : </head>

4. Kemudian Copy semua script di bawah ini dan letakkan tepat di atasnya. Kemudian Simpan.

<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
/*
Merlinox and Napolux MyBlogLog Avatar Creator
created by Merlinox (blog.merlinox.com)
helped by Napolux (www.napolux.com)

version 0.1 (20061214)
version 0.2 (20061215)
compatible with all blogger blog
*/

if(typeof(myLayer)!='function'){
function myLayer (x){
//individuo l'oggetto
if(document.layers){ // browser="NN4";
lay=document.layers[x];
}
if(document.all){ // browser="IE";
lay=eval("document.all." + x);
}
if(!document.all && document.getElementById){ // browser="NN6+ or IE5+ if you're willing to dump the !document.all stuff";
lay=document.getElementById(x);
}
return lay;
}
}

//lo prendo da blogger
function myBlogAvatar(codiceCommento,autore,stile){
//scrivo lo span
//var myBlogSpan = "myBlog-" + codiceCommento;
//document.write("<span id='" + myBlogSpan + "'><i>myBlogLog...</i></span>");

//metto tutto minuscolo perchè indexOf è case sensitive

if (autore != ""){
alt="MyBlogLog: " + autore;

myBlog = "<a target='_blank' href=\"http://www.mybloglog.com/buzz/co_redir.php?href=" + autore + "\" rel='nofollow'><img src=\"http://pub.mybloglog.com/coiserv.php?href=" + autore + "\" alt=\"" + alt + "\" title=\"" + alt + "\" border=\"1\" class=\"myBlogAvatar\"></a>";
//myLayer(myBlogSpan).innerHTML = myBlog + myLayer(myBlogSpan).innerHTML;
//myLayer(myBlogSpan).innerHTML = myBlog;
document.write(myBlog);
}
}
//]]>
</script>


5. Jangan kemana-mana dulu ya. Masih pada halaman Edit HTML, beri tanda centang pada Expand Widget Templates. Kemudian cari atau [Ctrl +F] kode dibawah:

<b:loop values='data:post.comments' var='comment'>

6. Kalo sudah ketemu, Copy kode di bawah ini dan letakkan tepat di bawah kode tersebut.

<div style='border:0;float:left;margin: 0 5px 0 0;'>
<script>
myBlogAvatar('<data:comment.id/>','<data:comment.authorUrl/>');
</script>
</div>

7. Untuk kode yang berwarna MERAH adalah jarak gambar dengan garis pinggir template, silahkan di otak-atik sendiri ya. Kemudian Simpan.

Segitu gampangnya, jangan lupa untuk memasang foto anda di MyBloglog ya. Upload yang paling cuakep deh. Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi kaum yang membutuhkan. Oh ya, sebenarnya ada lagi yang perlu di lakukan untuk "memaksimalkan fungsi MyBlogLog terhadap blog kita", tapi besok aja ya ngetiknya, saya pengen blogwalking dulu. Hehehe.
agus-hadi-photo-authorSetiap tutorial atau file download yang Anda temukan pada blog ini bebas digunakan untuk apapun sesuai dg keinginan anda, baik dengan maupun tanpa kredit ke blog ini. Tentang  |  Profil Google  |   Profil Blogger  |   Berlangganan via email
>> Ditulis dalam kategori , ,

Anda dapat meninggalkan komentar, atau trackback dari blog anda.
Ada 3 Komentar tentang "Menampilkan Avatar MyBlogLog Pada Kolom Komentar Blogspot"
  1. hmmm...boleh dicoba nih.

    [Balas Komentar]

    Wah keren ne sob , , ntar di coba 2 lah . . .
    gmn sob udah g' sedih lg kn cerita one piece nya
    he he he

    [Balas Komentar]

    @ Topi : siiip ...btw one piece dah mulai bikin penasaran nih sob, dah gatel nungguinnya..busyeeeet dah ga' sbr banget nih boz...

    [Balas Komentar]

Posting Komentar

Silahkan tulis komentar maupun pendapat anda pada kolom di bawah ini :

© Panduan - Info 2010 is proudly powered by Blogger.com | Template by Agus Hadi Wijaya